Kamis, Juli 12, 2012

Tarhib Ramadhan, Ust. Anwar Sanusi..

ada 3 golongan yang tidak akan diterima amal ibadah puasanya:
1. yang belum meminta maaf kepada orang tua
2. tetangga yang tidak bertegur sapa selama 3 hari, karena bertengkar.
3. suami istri yang bertengkar dan belum saling memaafkan.

setelah berpuasa sebulan penuh, maka sesungguhnya kita itu dilatih untuk memiliki sifat seperti bayi. 
kenapa bayi?
karena bayi itu:
1. tidak sombong. sombong itu sifat yang paling dibenci, bahkan orang sombong sendiri benci kepada orang sombong.
2. tidak serakah
3. tidak dengki/iri

teman-teman pembaca, sebenarnya saya menulis ini supaya saya tidak lupa akan apa yang saya dengarkan dari ceramah beliau. namun, harusnya saya menyampaikan ini dengan dalil-dalil atau hadist yang sesuai dengan tujuan agar pembaca tahu dari mana ini berasal dan apakah bisa dijadikan pedoman atau tidak, maksud saya, kalu itu berdasarkan hadis, apakah ahadisnya shoheh atau tidak dan sebagainya. Seorang ustadz pastilah tahu benar, sehingga saya sarankan kita mencari lagi apa dasar hukum semua ini.
terimakasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar